Tap Tap Evil Mastermind
Game yang dibuat oleh
PIXIO dan merupakan game yang bergenre Santai. Di game ini kalian sebagai
manager jahat yang ingin menaklukan dunia dengan ambisi yang kuat. Terdapat
banyak item yang berguna untuk menaklukan dunia bahkan kalian bisa merekrut
pekerja untuk mempermudahkan anda dalam bekerja. Pekerja tersebut bisa
bertarung, berinvesrasi bahkan mengikuti
forum kelompok jahat. Kalian bisa membeli barang di black market untuk tujuan
berinvestasi. Tap Tap Evil Mastermind sudah didownload lebih dari 100 ribu
dowload dan memiliki rating 4,1. Dimainkan dalam mode offline dan cocok
dimainkan untuk yang sudah berusia 3 tahun ke atas. Selamat bermain.
GAMEPLAY
Link Download
APKPure
Komentar