The Last Vikings
Merupakan game yang
dikembangka/dibuat oleh Springloaded Ltd dan merupakan game yang bergenre RPG.
Di game ini kalian akan menjadi komandan perang umat viking yang ingin
menaklukan seluruh wilayah. Kalian bisa membangun sebuah kelompok, membangun
kapal, menaklukan wilayah, berlayar mengarungi seluruh pulau yang ada, bahkan
membunuh monster dan boss di suatu wilayah. Terdapat banyak wilayah yang harus
kalian kunjungi untuk mendapat senjata, bahan material yang digunakan membangun
sebuah kapal maupun untuk tujuan menaklukan suatu pulau. Tersedia mini games
yang mendukung kalian untuk mendapat skill tambahan bertarung maupun untuk
kecepatan mendayung dan menghindari sebuah serangn. Banyak senjata, hero, dan
pet yang berguna disaat bertarung. The Last Vikings sudah didownload lebih dari
1 juta download dan memiliki rating 4,6. Dimainkan dalam mode offline dan cocok
dimainkan untuk yang sudah berusia 3 tahun keatas. Selamat bermain.
GAMEPLAY
Link Download
APKPure
Komentar